Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati - Jenius Tutorial
Jeniusutorial Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati - Ini adalah tutorial hero Mobile Legends pertama yang saya buat. Spesial untuk hero favorit saya yakni Hayabusa.

Hayabusa adalah hero yang memiliki peran sebagai Assasins. Jadi, untuk urusan membunuh hero musuh adalah mudah untuknya. Tentu saja hal tersebut harus dibarengi dengan skill para penggunanya. Apalah arti hero Assasins jika penggunanya tidak bisa memaksimalkan skill yang dimiliki Hayabusa.

Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati

Seperti yang terlihat pada gambar diatas, Hayabusa memiliki Durability yang sedang, tidak mudah mati tapi ada kemungkinan mati jika kamu tidak bisa menggunakan skill yang dimilikinya dengan benar dan efektif.

Skill

Hayabusa memiliki 3 skill utama dan 1 skill pasif. Berikut ini adalah penjelasannya :

1. Phantom Shuriken

Ini adalah skill pertama Hayabusa. Melemparkan 3 shuriken  di area bentuk kipas di depannya. Beberapa shuriken memberikan 250 (+140% physical Attack) physical damage untuk musuh yang terkena dan  melambatkan kecepatan 60%. Musuh yang sama dapat terkena sampai 200% serangan. Jika semua shuriken mengenai hero yang sama, selanjutnya Hayabusa akan meregenerasi 20% dari mana yang digunakan.

Cooldown : 7.0 | Mana Cost : 85


2. Quad Shadow

Ini adalah skill kedua Hayabusa. Melepaskan 4 bayangan dari dirinya ke 4 arah. Ketika bayangannya terkena hero musuh, itu akan menyebabkan 60% memperlambat efek, kesepakatan 120% (+35% Ekstra Physical ATK) physical damage. Dan masuk kedalam badan musuh. Cocok sekali untuk mengejar musuh dan juga kabur.

Cooldown : 18.0 | Mana cost :  80

3. Ougi : Shadow Kill

Ini adalah skill ketiga Hayabusa sekaligus Ulti darinya. Hayabusa sangat tergantung dengan skill ini karena bisa mengurangi Healt musuh atau bahkan langung mematikan musuh tersebut.

Berubah menjadi bayangan dan berlari disekitar area pertempuran, memberikan serangan ganda  ke musuh di area tertentu.

Perlu diketahui, skill ini sangat efektif jika hero musuh sedang sendirian dan tidak bergerombol dengan temannya ataupun dengan Minion. Jika hero musuh sedang sendirian dan terkena Ulti ini, bisa dipastikan musuh akan langsung mati. Apalagi musuh adalah Marksaman, Mage atau Assasins.

Ability

Untuk ability, saya sarankan untuk menggunakan Retribution. Keuntungan menggunakan ability tersebut :
  • Farming monster hutan lebih cepat.
  • Bisa untuk memperebutkan buff.
Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati

Seperti yang terlihat pada gambar diatas, Ability tersebut memberikan 600-1440 poin dari serangan sebenarnya ke monster hutan terdekat atau minion dan meningkatkan serangan ke monster untuk 3 tanpa 30%s (Serangan akan meningkat sesuai level).


Gear

Setelah kita memilih Ability, sekarang saatnya kita memilih dan mengatur Gear.

Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati

Dilihat dari gambar tersebut, ada pengaturan Gear item yang saya gunakan. Ada 3 pengaturan gear yang saya buat sesuai dengan kondisi. Maksud saya, sesuai dengan lawan yang dihadapi saat pertempuran.

Sustained DPS

Gear pertama yang saya gunakan adalah Bloodlust Axe. Item ini berfungsi untuk menambah physical damage dan juga mengurangi cooldown skill sebesar 10%. Sangat berguna untuk seorang Assasins yang sangat mengandalkan Skill.

Kedua adalah Magic Shoes. Berguna untuk menambah kecepatan berjalan hero sebesar +40 dan mengurangi cooldown sebanyak 10%.

Item ketiga adalah Rose Gold Meteor. Lagi-lagi item ini untuk menambah physical damage. Selain itu, item ini juga berfungsi sebagai defense dari para hero Mage. Seperti yang kita tahu bahwa Mage memiliki damage yang menyakitkan di saat Earlie game atau awal permainan.

Item keempat adalah  Hunter strike. Menambah physical damage sebesar 100 dan lagi-lagi mengurangi cooldown sebanyak 10%. Semakin menakutkan saya hero yang satu ini.

Item kelima adalah Imortality. Diakhir-akhir permainan, atau disaat para hero musuh sudah full item, Hayabusa membutuhkan item Imortality untuk  menambah kekuatan defense nya. Maka dari itu item ini sangatlah berguna. Apalagi pasifnya, bisa membangkitkan hero 1 kali saat mati.

Item terakhir, sebenarnya opsional saja ya, yakni Blade of Despair.  Menambah physical damage dan kecepatan serangan. Semakin sakit saja serangan Hayabusa.

Untuk lebih jelasnya, kamu bisa melihat video berikut ini :


Semoga bermanfaat.

Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati

Jeniusutorial Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati - Ini adalah tutorial hero Mobile Legends pertama yang saya buat. Spesial untuk hero favorit saya yakni Hayabusa.

Hayabusa adalah hero yang memiliki peran sebagai Assasins. Jadi, untuk urusan membunuh hero musuh adalah mudah untuknya. Tentu saja hal tersebut harus dibarengi dengan skill para penggunanya. Apalah arti hero Assasins jika penggunanya tidak bisa memaksimalkan skill yang dimiliki Hayabusa.

Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati

Seperti yang terlihat pada gambar diatas, Hayabusa memiliki Durability yang sedang, tidak mudah mati tapi ada kemungkinan mati jika kamu tidak bisa menggunakan skill yang dimilikinya dengan benar dan efektif.

Skill

Hayabusa memiliki 3 skill utama dan 1 skill pasif. Berikut ini adalah penjelasannya :

1. Phantom Shuriken

Ini adalah skill pertama Hayabusa. Melemparkan 3 shuriken  di area bentuk kipas di depannya. Beberapa shuriken memberikan 250 (+140% physical Attack) physical damage untuk musuh yang terkena dan  melambatkan kecepatan 60%. Musuh yang sama dapat terkena sampai 200% serangan. Jika semua shuriken mengenai hero yang sama, selanjutnya Hayabusa akan meregenerasi 20% dari mana yang digunakan.

Cooldown : 7.0 | Mana Cost : 85


2. Quad Shadow

Ini adalah skill kedua Hayabusa. Melepaskan 4 bayangan dari dirinya ke 4 arah. Ketika bayangannya terkena hero musuh, itu akan menyebabkan 60% memperlambat efek, kesepakatan 120% (+35% Ekstra Physical ATK) physical damage. Dan masuk kedalam badan musuh. Cocok sekali untuk mengejar musuh dan juga kabur.

Cooldown : 18.0 | Mana cost :  80

3. Ougi : Shadow Kill

Ini adalah skill ketiga Hayabusa sekaligus Ulti darinya. Hayabusa sangat tergantung dengan skill ini karena bisa mengurangi Healt musuh atau bahkan langung mematikan musuh tersebut.

Berubah menjadi bayangan dan berlari disekitar area pertempuran, memberikan serangan ganda  ke musuh di area tertentu.

Perlu diketahui, skill ini sangat efektif jika hero musuh sedang sendirian dan tidak bergerombol dengan temannya ataupun dengan Minion. Jika hero musuh sedang sendirian dan terkena Ulti ini, bisa dipastikan musuh akan langsung mati. Apalagi musuh adalah Marksaman, Mage atau Assasins.

Ability

Untuk ability, saya sarankan untuk menggunakan Retribution. Keuntungan menggunakan ability tersebut :
  • Farming monster hutan lebih cepat.
  • Bisa untuk memperebutkan buff.
Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati

Seperti yang terlihat pada gambar diatas, Ability tersebut memberikan 600-1440 poin dari serangan sebenarnya ke monster hutan terdekat atau minion dan meningkatkan serangan ke monster untuk 3 tanpa 30%s (Serangan akan meningkat sesuai level).


Gear

Setelah kita memilih Ability, sekarang saatnya kita memilih dan mengatur Gear.

Tutorial dan Build Hayabusa 1 Kali Combo Mati

Dilihat dari gambar tersebut, ada pengaturan Gear item yang saya gunakan. Ada 3 pengaturan gear yang saya buat sesuai dengan kondisi. Maksud saya, sesuai dengan lawan yang dihadapi saat pertempuran.

Sustained DPS

Gear pertama yang saya gunakan adalah Bloodlust Axe. Item ini berfungsi untuk menambah physical damage dan juga mengurangi cooldown skill sebesar 10%. Sangat berguna untuk seorang Assasins yang sangat mengandalkan Skill.

Kedua adalah Magic Shoes. Berguna untuk menambah kecepatan berjalan hero sebesar +40 dan mengurangi cooldown sebanyak 10%.

Item ketiga adalah Rose Gold Meteor. Lagi-lagi item ini untuk menambah physical damage. Selain itu, item ini juga berfungsi sebagai defense dari para hero Mage. Seperti yang kita tahu bahwa Mage memiliki damage yang menyakitkan di saat Earlie game atau awal permainan.

Item keempat adalah  Hunter strike. Menambah physical damage sebesar 100 dan lagi-lagi mengurangi cooldown sebanyak 10%. Semakin menakutkan saya hero yang satu ini.

Item kelima adalah Imortality. Diakhir-akhir permainan, atau disaat para hero musuh sudah full item, Hayabusa membutuhkan item Imortality untuk  menambah kekuatan defense nya. Maka dari itu item ini sangatlah berguna. Apalagi pasifnya, bisa membangkitkan hero 1 kali saat mati.

Item terakhir, sebenarnya opsional saja ya, yakni Blade of Despair.  Menambah physical damage dan kecepatan serangan. Semakin sakit saja serangan Hayabusa.

Untuk lebih jelasnya, kamu bisa melihat video berikut ini :


Semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar

Silahkan tuliskan komentar kamu disini. Dan dilarang membuat live link!!!